Showing posts with label Motivasi. Show all posts
Showing posts with label Motivasi. Show all posts
Langkah Awal Pengembangan Diri

Langkah Awal Pengembangan Diri

Pertanyaan siapakah saya jarang terlintas dalam benak kita. Ini juga jarang mengusik di waktu-waktu senjang. Rutinitas pekerjaan, beragam tanggungjawab dari keluarga, hubungan sosial dengan teman, sanak saudara, dan tetangga menyita banyak waktu.

Langkah Awal Pengembangan Diri

Dengan alat komunikasi yang selalu ada di tangan ini membuat hampir tidak ada waktu untuk merenungkan siapa diri kita.
Kata Motivasi Membangkitkan Semangat Diri Sendiri

Kata Motivasi Membangkitkan Semangat Diri Sendiri

Kata motivasi untuk membangkitkan semangat sangatlah berarti dan berguna untuk membuat kita semakin yakin dan percaya diri salah satunya dalam dunia pekerjaan dan belajar. Seseorang yang telah termotivasi dirinya biasanya akan semakin bijaksana dalam mengambil tindakan dan bertutur kata.

Kata Motivasi Membangkitkan Semangat Diri Sendiri

Waktu yang dimilikinya pun akan semakin banyak digunakan untuk berbuat hal-hal yang baik dan bermanfaat, seperti membantu orang lain, belajar, membaca, bekerja keras demi masa depan dan cita-cita yang telah tergantung sekian lamanya serta mengejar cinta yang selama ini terabaikan.
Kumpulan Kata-kata Bijak Cinta dan Motivasi Terbaru

Kumpulan Kata-kata Bijak Cinta dan Motivasi Terbaru

Halo sobat blog Info Namina semuanya semoga dalam perjumpaan kali ini Anda semua senantiasa diberi kesehatan dan kebahagiaan. Sesuai tema, kita akan membahas kata kata bijak untuk menginspirasi dan memotivasi kita dalam berbagai aspek. Tidak hanya keduanya, karena artikel kata kata ini juga dilengkapi kata kata cinta, kata mutiara, kata masa lalu dan masa depan untuk menambah semangat kita lagi.

Kumpulan Kata-kata Bijak Cinta dan Motivasi Terbaru

Masa lalu itu kadang bikin nyesek, tapi gak semua ya kan.... Nah, kalau kalian punya pengalaman pahit di masa lalu. Gak usah ragu dan takut untuk bangkit. Masa depan itu gak cuma punya mereka yang selalu baik dan tidak punya masalah dalam hidupnya. Sukses dan kebahagiaan di masa depan adalah hak semua orang. Semua bebas menentukan kebahagiaan seperti apa di masa depannya.
Apa Tujuan Hidup Anda?

Apa Tujuan Hidup Anda?

Apa tujuan hidup Anda? Disadari atau tidak, Anda memilikinya. Yang membuat perbedaan antara yang 'sukses' dan yang gagal, adalah yang satu memikirkan dan fokus untuk mencapainya sedangkan yang lain tidak memikirkan secara serius apa yang mau dia kejar.

Apa Tujuan Hidup Anda

Perbedaan-perbedaan ini secara jelas bisa dilihat dari hal-hal yang bersifat phisik seperti harta milik sekalipun ini tidak selalu dapat dibuat jadi ukuran.
Belajar Hal Tentang Kehidupan dari Penguin

Belajar Hal Tentang Kehidupan dari Penguin

Tidak ada manusia di dunia ini yang diciptakan oleh Allah SWT dengan sia-sia. Bahkan Anda bisa belajar dari kekompakan pasangan penguin-penguin yang ada di dunia. Mungkin mereka hidup dan berbicara dengan cara yang berbeda dengan manusia, namun ternyata ada beberapa hal yang bisa kita pelajari dari kehidupan mereka.

Belajar Hal Tentang Kehidupan dari Penguin

Berikut Info Namina ulas Belajar Hal Tentang Kehidupan dari Penguin yang mungkin bisa kita praktekan dalam kehidupan sehari-hari :
Kunci Sukses Berbicara di Depan Umum

Kunci Sukses Berbicara di Depan Umum

Berbicara di depan umum bukanlah hanya menyampaikan materi / maklumat kepada khalayak umum, tetapi lebih dari itu yaitu bagaimana kita dapat melibatkan diri sepenuhnya untuk hasil yang terbaik yang boleh anda berikan kepada pendengar.

Kunci Sukses Berbicara di Depan Umum

Untuk mencapai itu semua ada 8 elemen yang harus kita kuasai supaya tampil sukses dan memukau. dan berikut 8 element yang akan saya diuraikan sebagai berikut :
Kisah Inspiratif Gamer Cantik Sarah 'Viloid' Olivia

Kisah Inspiratif Gamer Cantik Sarah 'Viloid' Olivia

Kesuksesan dari industri game tentu sangat diharapkan oleh para gamer, termasuk kita semua. Kali ini ada satu kisah inspiratif dari pejuang lainnya. Dia adalah Sarah Viloid yang memiliki nama asli Sarah Olivia Santoso. Percaya atau tidak, gadis imut yang lahir pada 16 September 2000 ini telah merintis karirnya di dunia eSports sejak usianya masih sangat belia!

Kisah Inspiratif Gamer Cantik Sarah

Kehidupan Sarah selama ini pun tidak seindah yang kamu bayangkan. Lewat postingan-nya, Sarah bercerita bahwa ia lahir di keluarga yang cukup sederhana. Sejak kecil ia sudah belajar berhemat berkat didikan kedua orang tuanya. Sarah pun mengaku bahwa ia rela jauh-jauh berangkat sekolah dari Bekasi, tempat tinggalnya, ke Jakarta karena sekolah di Jakarta itu gratis. Bahkan, untuk membeli sepatu baru saja ia hanya bisa membelinya sampai 3 tahun sekali.
Cara Menjadi Pribadi yang Mempesona

Cara Menjadi Pribadi yang Mempesona

Cara Menjadi Pribadi yang Mempesona

Selalu tersenyum pada orang lain

Orang akan lebih senang melihat wajah yang dihiasi senyuman daripada wajah yang selalu disertai ratapan atau keluhan.
Hal Sederhana yang Membuat Ibu Luar Biasa

Hal Sederhana yang Membuat Ibu Luar Biasa

Ada banyak cara untuk melihat kehebatan seorang ibu. Mungkin ibu hanyalah seorang ibu rumah tangga, namun kehadirannya akan selalu menjadi pelita yang dibutuhkan dalam setiap rumah. Apakah Anda sedang mengalami masalah dengan ibu? Baca ini dulu deh.

Hal Sederhana yang Membuat Ibu Luar Biasa
Bagaimana Ciri-ciri Pemimpin yang Baik?

Bagaimana Ciri-ciri Pemimpin yang Baik?

Menjadi pemimpin tidaklah mudah. Apalagi untuk menjadi pemimpin yang baik. Seorang pemimpin kerap dipandang sempurna oleh para bawahannya. Sedikit salah, bisa jadi bahan omongan anak buahnya.

Bagaimana Ciri-ciri Pemimpin yang Baik

Padahal menjadi orang yang sempurna yang tak pernah salah jelas mustahil. Yang bisa adalah upaya untuk terus memperbaiki diri agar menjadi pemimpin yang lebih baik.
Mengubah Hari yang Buruk Menjadi Menyenangkan

Mengubah Hari yang Buruk Menjadi Menyenangkan

Hal-hal ini sering kali mengganggu, membuat kita kesal dan kecewa. Kita menyalahkan diri sendiri bahkan orang lain yang tidak tau apa-apa boleh kena sasaran kemarahan kita.

Mengubah Hari yang Buruk Menjadi Menyenangkan

Jika keadaan seperti ini menyerang kamu, adakah kamu akan menghadapi hari kamu dengan penuh rasa jengkel. Semoga saja tidak seperti itu. Saya yakin kamu tetap ingin melakukan suatu hal yang terbaik dalam hari kamu, walaupun keadaannya sedang kacau bilau.
Pertanyaan Penting buat Para Marketer

Pertanyaan Penting buat Para Marketer

Tiga pertanyaan berikut ini amat penting buat marketer seperti anda. Tak peduli apakah anda online marketer atau offline marketer.

Pertanyaan Penting buat Para Marketer

Tiga pertanyaan berikut ini mungkin belum pernah anda pelajari sebelumnya di buku marketing manapun yang cenderung njlimet dan tak taktis. Tiga pertanyaan berikut ini merupakan prinsip dasar yang harus anda pegang jika ingin menjual lebih banyak dan lebih baik.
Bagaimana Cara Menikmati Hidup?

Bagaimana Cara Menikmati Hidup?

Bagaimana Cara Menikmati Hidup? Pertanyaan ini muncul di pesan hp saya dari seorang teman. Nampaknya dia tengah galau. Tak dijelaskan apa penyebabnya. Namun saya bisa menangkap bahwa itulah yang dia alami.

Bagaimana Cara Menikmati Hidup

Sejenak saya tarik nafas dalam-dalam. Waktu terima sms itu, saya sedang duduk di teras rumah, sambil menikmati suasana malam bertabur bintang dan cahaya bulan. Ditemani secangkir teh hangat.
Tanda Bahwa Anda Harus Resign

Tanda Bahwa Anda Harus Resign

Tanda Bahwa Anda Harus Resign - Bagi Kamu pencari nafkah, bekerja adalah lumrah. Selain menjadi pengusaha, bekerja di sebuah institusi atau perkantoran adalah salah satu cara untuk mendapatkan uang halal.

Tanda Bahwa Anda Harus Resign

Tapi, ada waktu di mana Kamu harus menyadari apakah pekerjaan Kamu sekarang cukup sehat? Membuat Kamu bahagia? Sekali lagi, gaji yang pas-pasan bukan satu-satunya alasan untuk meninggalkan sebuah pekerjaan.
Saat Kamu Diberi Pinjaman Uang

Saat Kamu Diberi Pinjaman Uang

Saat Kamu Diberi Pinjaman Uang, Bukan Berarti Temanmu Banyak Uang - Persahabatan yang sudah berjalan lama, kedekatan yang sudah terasa sangat erat terkadang membuat kita sangat mudah untuk merasa peduli pada teman ataupun sahabat yang selalu ada didekat kita. Tak jarang hal itu membuat kita tidak sungkan untuk berbagi banyak hal pada mereka yang kita sebut teman.

Saat Kamu Diberi Pinjaman Uang, Bukan Berarti Temanmu Banyak Uang

Sampai-sampai karena saking seringnya bersama, bermain bersama, dan kadang sama-sama mengalami masa-masa yang sulit membuat kita tidak sungkan untuk berbagi dalam hal materi walupun dia yang kita sebut sebagai teman itu adalah orang yang tidak ketahui dimana rumahnya. Perasaan persaudaraan ini akan semakin terasa jika orang yang kita sebut teman itu sama-sama merupakan anak rantau.
Tatakrama dan Sopan Santun

Tatakrama dan Sopan Santun

Indonesia adalah bangsa yang besar, yang terkenal akan budayanya yang ramah kepada setiap pendatang. Negara dimana asas saling menghormati dijunjung tinggi. Inilah negara dimana orang-orangnya saling toleran dan senan tiasa menjunjung tinggi kebersamaan.

Tatakrama dan Sopan Santun

Banyak anak anak saat ini yang tidak lagi mempeerhatikan masalah tatakrama. Hal ini terbukti dengan banyaknya anak anak yang tidak tahu tentang cara bersikap dengan orang secara baik dan benar, cara bertutur kata yang baik, dan cara berperilaku yang semestinya dilakukan oleh kawula muda. Jatidiri bangsa ini sudah mulai terkikis oleh jaman sehingga menimbulkan dampak yang besar seperti saat ini. Hal ini diperburuk lagi dengan tidak pedulinya para kawula anak anak tentang pentingnya tatakrama dan sopan santun dalam kehidupan.